Entikong, Kalbar, IndoTimeNews.com — Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong, Henry Dermawan Simatupang, melakukan kunjungan kerja ke Pos Lintas Batas Tradisional (PLBT) Bantan, Kamis (14/8/2025). Kunjungan ini bertujuan memperkuat…
Imigrasi
Implementasi Desa Binaan Imigrasi, Imigrasi Entikong Perluas Imigrasi Mengajar di Perbatasan
ENTIKONG, IndoTimeNews.com – Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong melaksanakan kegiatan Imigrasi mengajar sebagai bagian dari program Desa Binaan Imigrasi pada Selasa(12/08/2025) di SD Negeri 03 Sontas, Dusun Sontas, Desa…
Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong Menggelar Kegiatan Sosial Dengan Nembagikan Takjil Gratis
Entikong, IndoTimeNews.com – Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadan, Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong menggelar kegiatan sosial dengan membagikan takjil gratis kepada masyarakat di sekitar wilayah Entikong. Kegiatan ini…
Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong Gelar Sosialisasi Keimigrasian di Gereja Katolik Santo Fransiskus Xaverius
Entikong, IndoTimeNews.com – Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong menggelar kegiatan Sosialisasi Keimigrasian di Gereja Katolik Santo Fransiskus Xaverius Entikong. Kegiatan ini dihadiri oleh para kepala lingkungan di wilayah Entikong…
Tim Intelijen Kantor Imigrasi Kelas II TPI Sanggau Telah Melakukan Pengawasan Warga Negara Asing di PT. Satria Pratama Mandiri
Foto : Kepala Seksi teknologi informasi dan komunikasi keimigrasian, Iyan Sagala Sanggau, IndoTimeNews.com – Tim Intelijen dan penindakan Keimigrasian (Inteldakim) melalui Kasubsi Kantor Imigrasi Kelas II Sanggau, Bayu, telah melakukan…
Kunjungan Direktur Lalu Lintas Keimigrasian di PLBN Entikong, Cek Kesiapan Uji Coba Pelaksanaan dan Penerbitan Pas Lintas Batas Dengan Aplikasi Sinergi Batas
ENTIKONG, IndoTimeNews.com – Direktur Lalu Lintas Keimigrasian Felucia Sengky Ratna mengunjungi Pos Lintas pada hari Batas Negara (PLBN) Entikong sebagai bagian dari agenda pemantauan dan evaluasi di Kawasan perbatasan. Kunjungan…
Kunjungan Dharma Wanita Persatuan Kementerian Hukum dan HAM RI dalam rangka Silaturahmi dengan DWP Imigrasi dan Pemasyaratakan di Entikong
ENTIKONG, IndoTimeNews.com – Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong menerima rombongan Dharma Wanita Kementerian Hukum dan HAM RI dalam rangka kegiatan Silaturahmi dengan DWP Imigrasi dan Pemasyarakatan di Kecamatan Entikong,…
Imigrasi Entikong melaksanakan kegiatan Immigration Goes To School di SMKN 1 Entikong guna penyebaran informasi Keimigrasian
ENTIKONG, IndoTimeNews.com – Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong melakukan kegiatan sosialisasi dan penyebaran infomasi yang dikemas dengan acara “Immigration Goes To School” yang dilaksanakan pada jumat, 27 September 2024…
Imigrasi Entikong Menolak keberangkatan Warga Negara Indonesia (WNI) subjek Cekal obligator BLBI Marimutu Sinivasen
ENTIKONG, IndoTimeNews.com – Kantor Imigrasi Kelas II TPI Entikong melakukan penundaaan keberangkatan terhadap 1 (satu) orang Warga Negara Indonesia atas nama Marimutu Sinivasen (MS), MS merupakan subjek yang masuk kedalam…
WNA asal Myanmar Melarikan Diri Dari Ruang Detensi Kantor Imigrasi Sanggau
SANGGAU – Deteni Melarikan Diri dari Ruang Detensi Imigrasi Kantor Imigrasi Kelas II TPI Sanggau. Deteni adalah Orang Asing penghuni Rumah Detensi Imigrasi atau Ruang Detensi Imigrasi yang telah mendapatkan…
